Workshop Sagusablog Lanjutan

Komunitas Blog Guru Indonesia.

Ciri- Ciri Makhluk Hidup

Salah satu ciri mahkluk hidup adalah tumbuh. Semua makhluk hidup pasti mengalami proses tumbuh dan berkembang.

Cara duduk yang benar

Cara duduk yang benar dan posisi yang benar adalah dengan duduk posisi tegak.

Sabtu, 06 Juni 2020

Materi Kelas 1

Tema : Kegemaranku

Subtema : Gemar Menggambar (3)

Cara Duduk yang Baik dan Benar
Posisi duduk yang baik dan benar adalah posisi yang tegak. Posisi duduk yang benar kita lakukan saat menulis dan menggambar di kelas. Buku diletakkan di atas meja, dan memegang pensil dengan benar.
Mari kita praktikkan!

Membuat Karya Cetak Dua Dimensi
Menggambar adalah kegiatan menyenangkan. Menggambar merupakan karya seni dua dimensi. Kita dapat bercerita melalui sebuah gambar. Langkah awal belajar menggambar bisa dengan cara: Mencoret di udara, menggambar di punggung teman, dan menggambar di pasir.
Alat dan bahan yang digunakan untuk menggambar beragam, seperti krayon, pensil warna, cait air, kanvas, buku gambar, kuas, spidol, pensil, penghapus, dll.
Selain menggambar, karya seni dua dimensi lainnya adalah karya cetak. Kita dapat membuatnya karya cetak dengan cara mencetak berbagai macam bahan ke sebuah kertas.

Alat dan bahan:
- Cat air
- Buah-buahan
- Daun
- Pelepah pisang
- Stempel
- Jari tangan
- Kertas gambar
Memahami Keberagaman Karakteristik (Gambar Kesukaan Keluarga)
Udin senang menggambar bersama keluarga, keluarga udin memiliki gambar kesukaan. Ayah Udin senang menggambar rumah dan gedung, ibu senang menggambar bunga, Udin senang menggambar hewan, dan paman senang menggambar kendaraan.
Siapa yang menggambar gambar di bawah ini!



Materi Kelas 2


MATERI PEMBELAJARAN TEMATIK KELAS II SD
TEMA 2      : Bermain di Lingkunganku
Subtema 1   : Bermain di Lingkungan Rumah




Liburan telah usai.

Sekarang sekolah dimulai kembali.

Beni demam, dia harus beristirahat di rumah dulu.

Selama di rumah, Beni bermain bersama Tiur dan Ibu.

Tiur adalah kakak Beni.

Tiur kasihan pada Beni adiknya.

Ibu juga kasihan kepada Beni, karena tidak bisa bermain di luar.

Ibu mengajarkan beberapa kegiatan yang bisa dilakukan di dalam rumah.




Perhatikan gambar berikut !

Pertanyaan : Apa yang sedang dilakukan Beni bersama Ibunya ?

Jawaban     : ….. (tuliskan jawaban mengenai permainan tersebut sesuai yang ada di lingkungan rumahmu)





Perhatikan susunan buku didalam rak.

Berapa jumlah buku-buku di dalam rak tersebut ?

Agar kita lebih mudah dalam menghitung jumlah buku tersebut, mari kita kelompokkan buku-buku tersebut. (masing-masing kelompok berisi 10 buku).


1 kelompok = 1 puluhan

Sehingga, dapat kita gambarkan



5 puluhan = 50.

Banyak buku ada 57.



Terima Pesanan Meja TV Minimalis

Dijual Meja TV dengan model yang kekinian dengan harga yang menarik namun berkualitas. 
terbuat dari kayu meranti. menggunakan cat merk aquashield,,, Ayo buruan, stock terbatas.
furniture

Penjualan Bibit Ikan dan Ikan siap Panen Keramba Danau Maninjau

Danau Maninjau sangat kaya akan hasil alamnya, terutama ikan nila yang menjadi komoditas utama perekonomian masyarakat maninjau.

Jumat, 05 Juni 2020

Soal Latihan Ciri-Ciri Makhluk Hidup

Silakan kerjakan soal berikut ini dengan benar!

Hasil Latihan Soal Ciri- Ciri Makhluk Hidup

hasil ulangan soal ciri ciri makhluk hidup dapat dilihat pada tampilan di bawah ini:

Workshop Sagusablog Lanjutan

Guru belajar Ngeblog

IGI kembali mengadakan Kegiatan Workshop Online pelatihan guru Sagusablog (Satu Guru Satu Blog) untuk Guru Indonesia.

Kamis, 04 Juni 2020

Materi Kelas 3 SD Ciri- Ciri Makhluk Hidup



Berikut ini materi tentang ciri- ciri makhluk hidup untuk kelas 3 SD.

Silabus Kelas 3 Sekolah Dasar

Berikut ini saya lampirkan contoh silabus kelas 3. semoga bermanfaat...

RPP Kelas 3

Berikut akan saya lampirkan contoh RPP Kelas 3 semester 1. semoga bermanfaat...